Seperti kantong kertas berdiri lebih cocok untuk produk kering seperti semen, pupuk, kopi, permen dll. Mereka sangat cocok untuk menyimpan bubuk kering atau jenis barang padat. Kertas yang kami gunakan dalam kantong semacam itu tebal dan berkualitas tinggi sehingga dapat dengan mudah menampung benda padat apa pun di dalamnya. Dan juga terdapat bagian yang transparan agar konsumen dapat melihat barang yang ada di dalamnya.
PAPER FOIL Kemasan "Art Foil" adalah kemasan yang mengkombinasikan hasil cetak offset dan kemasan alufoil sebagai medianya. uniknya kemasan ini adalah, hasil yang didapatkan bisa menyerupai hasil rotografure, namun disisi lain UKM Indonesia dapat mencetak kemasan "art foil" ini hanya dengan jumlah yang sangat terjangkau yaitu 1000 lembar. ini berbeda dengan cetakan rotografure yang mensyaratkan minimal order pemesanan sebesar 200.000 lembar. sehingga dengan hadirnya AA-Packaging sebagai pelopor kemasan canggih namun terjangkau diharapkan UKM Indonesia dapat bersaing atau setidaknya tidak merasa minder dengan perusahaan multinasional. "Art Foil" pertama kali kami luncurkan pada 15 January 2012, namun dalam perkembangganya, sampai dengan kami menulis catatan ini sudah puluhan ribu lembar yang kami cetak, umumnya adalah produk-produk pertanian baik itu yang berupa benih, pestisida, dan lain sebagainya. Umumnya UKM Indonesia yang bergerak dibida
Komentar
Posting Komentar